Selasa, 17 April 2012

event organizer



Kegiatan EO adalah pekerjaan yang sibuk dan membutuhkan waktu yang sangat lama.untuk menjadi EO kita harus giat latihan ,dan selalu siap untuk menghadapi tugas.tugas EO sangatlah berat karena kita harus menyiapkan segala sesuatunya dalam 3 minggu.Tapi EO tidak boleh lalai untuk mengawasi,dan menjalankan tugas dengan baik.saat kegiatan itu berlangsung kita kebingungan untuk mengaturnya karena kita sibuk sendiri dengan tim yang kita awasi.Setelah kegiatan itu selesai kita mengecek barang yang sisa,jumlah uang ,penghasilan dan jumlah uang kembalian.perasaan kita setelah menjalani kegiatan itu sangat senang karena kami merasa dapat menjalankannya dengan baik

By: Hanna dan Wildan

1 komentar:

  1. apakah kalian mendapatkan kesulitan selama acara EO?

    BalasHapus